Begini Cara Merawat Kucing Persia dengan Benar!

Begini Cara Merawat Kucing Persia dengan Benar!

ilustrasi gambar--

PENAMPILANNYA yang lucu dan nampak anggun, membuat kucing persia menjadi idaman banyak catlovers atau pecinta kucing.

Meskipun terkenal dengan karakternya yang cuek, ternyata kucing persia mempunyai sisi yang lembut dan penyayang sehingga kucing satu ini cukup populer untuk dirawat di rumah.

Sebelum kalian memutuskan untuk memelihara si imut satu ini, kenali lebih dalam kucing cantik ini, yuk!

Cara Merawat Kucing Persia

Dalam studi di Journal of Vascular and Interventional Neurology, memelihara kucing dapat mengurangi risiko serangan jantung.

Penemuan ini merupakan hasil utama dari studi yang dilakukan selama 10 tahun terhadap lebih dari 4.000 orang di Amerika oleh para peneliti di University of Minnesota’s Stroke Institute di Minneapolis.

Peneliti mengatakan memiliki hewan peliharaan mungkin membantu menghilangkan stres.

BACA JUGA : Kenapa Kucing Peliharaan Menjilati Anda?, Ingin Tahu Maksudnya, Simak Penjelasan Berikut

Untuk itu, sebagai pemelihara hewan Moms dan Dads perlu merawat hewan peliharan dengan sebaik mungkin.

Dalam memelihara kucing ras berbulu panjang, tentu Moms Dads harus rela mengeluarkan biaya ekstra agar kucing persia tetap sehat dan membawa kebahagiaan di rumah.

Adapun cara merawat kucing persia, yaitu:

1. Melakukan Grooming

Bulu kucing persia yang panjang dan lebat membutuhkan perhatian lebih.

Bulu kucing harus disikat dan disisir setiap hari agar bulunya tidak kusut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: